Sleman. Penguatan kapasitas di dalam pembentukan Forum Anak Desa FAD) menjadi bagian dari program yang dijalankan oleh DP3AP2KB Sleman (Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana). Program ini merupakan program kelanjutan yang dilakukan sejak tahun 2007-2018. Di bulan Februari 2019 ini DP3AP2KB memberikan penguatan dan pembentukan Forum Anak Desa di 7 Desa.
KEMBALI KE ARTIKEL