Perjalanan Ke Kota Malang terasa istimewa kali kemarin. Empat jam perjalanan Kediri- Malang dengan moda kereta api, tak membuat tenaga saya surut untuk menjelajahi kawasan kota Malang. Agenda Bolang, salah satu komunitas kompasiana yang berbasis di Malang dan sekitarnya ini tidak saya lewatkan begitu saja. Dalam konsep gathering yang santai, anggota Bolang yang hadir mendapat
privilegemenginap 1 malam di sebuah hostel dengan konsep kapsul yang sedang nge hits di kalangan traveller kekinian.
KEMBALI KE ARTIKEL