Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Esensi Para "Jojaro dan Mongare" Forum Lingkar Pena Maluku Untuk Indonesia

6 November 2017   22:58 Diperbarui: 7 November 2017   14:38 1422 1
Sebutan Jojaro dan Mongare merupakan dua bentuk kosakata yang di adopsi dari kosakata bahasa melayu Ambon asli yang artinya Pemuda dan Pemudi. Sementara Forum Lingkar Pena Maluku merupakan sebuah komunitas pecinta literasi yang bergerak dibidang edukasi di Provinsi Maluku dan merupakan perpanjangan tangan dari FLP (Forum Lingkar Pena) Indonesia.  FLP Maluku sebenarnya telah ada sejak 2013 silam,  namun telah lama fakum selama beberapa tahun terakhir dan kini di hidupkan kembali oleh CEO (Chief Executive Officer) yang baru yakni M. Nasir Pariusamahu sejak tahun 2016 lalu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun