Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

FTIK IAIN Samarinda Tunjukan Komitmen Sukseskan MTQ KORPRI Tingkat Nasional

5 Oktober 2016   11:59 Diperbarui: 5 Oktober 2016   15:38 33 0
SAMARINDA, IAIN NEWS,- Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Samarinda berkomitmen ikut mensukseskan gelaran even nasional Musabaqah tilawatil Qur’an (MTQ) KORPRI Nasional III Tahun 2016. Dalam ajang bergensi tersebut, FTIK dipercaya mengelola pelaksanaan seminar nasional dengan tema Revolusi Mental dalam Al-Qur’an.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun