Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Naskah Drama "Dhemit": Kritik Tajam Heru Kesawa Murti terhadap Eksploitasi Alam dan Penyalahgunaan Wewenang

27 Juni 2024   21:19 Diperbarui: 27 Juni 2024   21:21 181 0
Naskah drama ‘Dhemit’ memiliki kelekatan dengan tradisi Jawa. Bahkan dari judulnya saja, orang dapat menyimpulkan bahwa isi dari drama ini pasti berkaitan dengan kultur Jawa, karena ‘dhemit’ berasal dari bahasa Jawa yang berarti 'setan' atau 'hantu'. Selaras dengan judulnya, para tokoh dalam naskah ini juga tentu tak lepas dari nama-nama setan yang terkenal di Jawa, contohnya Gendruwo dan Kuntilanak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun