Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dampak Psikososial dan Peran Konseling Pasca Bencana Tsunami Aceh Tahun 2004

7 Desember 2023   00:50 Diperbarui: 7 Desember 2023   01:17 168 1
Tsunami Aceh pada tahun 2004 adalah salah satu bencana alam paling merusak dalam sejarah, yang memiliki dampak psikososial yang sangat signifikan. Tsunami ini dipicu oleh gempa bumi besar dengan magnitudo 9,1 hingga 9,3 yang terjadi di Samudera Hindia, dekat pesisir Sumatera, Indonesia. Dampak psikososial pasca bencana tsunami Aceh pada tahun 2004 telah menjadi salah satu tragedi paling memilukan dalam sejarah modern Indonesia. Bencana ini tidak hanya meninggalkan jejak fisik yang hancur, tetapi juga menghantam keras aspek psikologis dan sosial masyarakat Aceh. Studi-studi pasca bencana telah mengungkap sejumlah dampak yang signifikan terhadap kesejahteraan psikososial penduduk Aceh.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun