Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pendidikan Seni di Sekolah Dasar Menumbuhkan Kecerdasan Visual dan Imajinasi Anak

17 Oktober 2024   15:11 Diperbarui: 17 Oktober 2024   15:28 43 0
Seni rupa dikenal secara umum sebagai salah satu cabang seni yang mendalami, mempraktikkan, serta membuat karya seni menjadi suatu objek. Hasil karya seni rupa, sebagaimana menurut KBBI, adalah seni pahat dan seni lukis. Sebagai sebuah ilmu, seni rupa menjadi salah satu mata pelajaran yang diberikan kepada anak-anak didik di bangku sekolah. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun