Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Meningkatnya Jumlah Pengguna Rokok di Kalangan Remaja dan Bahaya Rokok bagi Kesehatan Tubuh

21 Februari 2024   10:38 Diperbarui: 22 Februari 2024   09:17 85 0
Di Indonesia, perokok aktif di dominasi oleh kalangan remaja dengan jumlah sekitar 69% dari total keseluruhan remaja. Hal ini disebabkan banyak dari kalangan muda yang terpengaruh lingkungan yang tidak sehat atau unggahan orang lain di media sosial. Terlebih, orang tua seringkali tidak memberikan pengawasan terhadap lingkungan pertemanan anak atau batasan kepada anak dalam mengeksplor media sosial yang sangat luas. Sehingga, terkadang terdapat informasi buruk yang ditangkap oleh anak. Seperti contohnya, mengonsumsi rokok mampu membuat seorang laki-laki terlihat keren atau lebih jantan. Informasi yang tidak baik ini nantinya akan diterapkan oleh anak dan mengakibatkan mereka melakukan tindakan yang fatal untuk kesehatan tubuh. Mengapa tindakan tersebut fatal untuk kesehatan tubuh? Mari kita simak penjelasan berikut ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun