Pada tahun kedua perkuliahan, saya dapat mata kuliah wajib yang bernama Penulisan Berita dan Penulisan Kreatif. Pada awalnya, saya tidak menyangka akan bertemu lagi dengan Pak Ikhsan. Dulu waktu dapat info kalau dosen Penulisan Berita 4F adalah Pak Ikhsan, saya merasa deg-degan karena seketika terputar kembali ingatan saya ketika masih jadi mahasiswa baru di mata kuliah Pengantar Ilmu Politik.Â
KEMBALI KE ARTIKEL