Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat

Tuhan tidak beragama..?

27 November 2010   13:46 Diperbarui: 26 Juni 2015   11:15 138 0
rasanya tidak berlebihan jika kita mengatakan hal tersebut diatas. ada beberapa alasan kanapa saya menulis demikian. Pertama karena kita melihat benyaknya agama dan aliran yg mengklaim bahwa agama yang dianutnya adalah yang paling benar. Okelah kita bisa terima proposisi tersebut tapi hal itu akan menimbulkan konsekwensi logis yg berarti semua agama tidak muncul dari satu sumber. Dan apabila agama lahir dari banyak sumber maka dalm hal ini ada beberapa tuhan yg masing2 menguasai sumber-sumber yang berbeda . Jika demikian kondisinya maka apa perlunya ritual murahan yg menghabiskan tenaga dan biaya bahkan tidak jarang pertumpahan darah. Tapi sebaliknya jika Tuhan itu benar maha esa maka sudah pasti DIA akan mengeluarkan risalah dari satu sumber yg suci dan terjaga serta berkesinambungan. Akan tetapi bagi orang yg meyakini seperti hal pertama diatas sudah pasti merasakan keenakan seperti enaknya gado-gado. Sebab tuhannya orang yg meyakini bahwa semua agama benar pasti akan mengatakan pula dengan cara apapun menyembahku pasti benar, bahkan yang paling ekstrim tuhan menganggap ateia adalah agam yang benar...wah enak tenan hidup tanpa aturan.....

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun