Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Batam Bandar Madani

29 September 2022   19:10 Diperbarui: 29 September 2022   19:50 455 2
Batam, pulau kecil di sebelah negara tetangga Singapore yang merupakan bagian dari Provinsi Kepulauan Riau. Kepulauan Riau sendiri merupakan pemekaran dari Provinsi Riau pada tahun 24 September 2002. Tepat pada tahun 2006, diri ini mendarat di Tanah Melayu ini. Tanahnya yang gersang memerah, dikanan-kiri bukit yang gundul, jalan pun masih belum beraspal. Itulah merupakan pandangan pertamaku untuk kota ini. Kota?. Betul sekali pulau ini merupakan kota kepulauan di selatan dari negeri tetangga Singapore. Dulu, Batam merupakan kota yang belum berkembang bahkan Mall pun dapat dihitung jari disini. Tidak memungkirkan betapa kagetnya orangtuaku ketika memulai mengais rezeki di Kota ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun