Sulit dibantah, pembalajaran atau pelatihan merupakan sarana paling penting meningkatkan kompetensi profesi. Karena itu, instruktur atau trainer menjadi garda terdepan dalam aktivitas pembelajaran/pelatihan. Tanpa instruktur, suatu pembelajaran atau pelatihan kualitasnya sulit dipantau. Maka instruktur memiliki peran penting dalam meningkatkan pemahaman dan kompetensi peserta training.
KEMBALI KE ARTIKEL