Tradisi baca dan gerakan literasi harus terus didengungkan di bumi Indonesia. Apalagi di tengah derasnya era digital dan gawai, kegiatan membaca buku bisa jadi kian terpinggirkan. Karena itu, peran berbagai pihak termasuk korporasi dalam menegakkan tradisi baca dan budaya literasi masyarakat menjadi penting dikedepankan. Sebagai ikhtiar menuju masyarakat Indonesia yang literat.
KEMBALI KE ARTIKEL