Lebaran tahun 2021 ini bikin galau, Bila tidak mau dibilang stres. Begitu kata sebagian besra kawan saya. Karena terlalu banyak larangan. Banyak kekhawatiran. Mudik dilarang, halal bihalal dilarang, bahkan Shalat Ied pun akhirnya dibatalkan. Apalagi kerumunan.
KEMBALI KE ARTIKEL