Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Kasus Zikria Dzatil dan Rendahnya Literasi Media Sosial

4 Februari 2020   22:18 Diperbarui: 4 Februari 2020   22:37 314 4
Zikria Dzatil, perempuan 43 tahun yang menghina Walikota Surabaya akibat postingan facebook-nya, akhirnya ditangkap. Sambil terisak tangis, ibu 3 anak asal Bogor ini mengaku menyesal atas perbuatannya. Dan meminta maaf kepada Ibu Risma sang walikota. Katanya, ujarannya di media sosial itu hanya sekadar emosi dan terbawa situasi di media sosial.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun