Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Taman Bacaan Lentera Pustaka Sebut Hoaks Terjadi Akibat Literasi Rendah

12 Mei 2019   22:39 Diperbarui: 12 Mei 2019   22:54 122 1
Maraknya hoaks atau berita bohong dapat dipastikan akibat rendahnya budaya literasi orang Indonesia. Ketika budaya baca menurun, di situlah momentum untuk lebih percaya pada hoaks. Apalagi saat ini level masyarakat yang aktif memegang gawai tergolong sangat tinggi. Sekitar 3,6 jam sehari orang Indonesia menghabiskan waktu untuk berselancar di dunia maya atau di media sosial. Sadar tidak sadar, waktu selama itylah yang digunakan untuk mencari atau menyebar hoaks.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun