Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

IKA UNJ, Pendidikan Indonesia Dihantui 3 Ancaman Serius

2 Mei 2018   06:14 Diperbarui: 2 Mei 2018   07:07 598 0
Tanggal 2 Mei, hari kelahiran Ki Hajar Dewantara diperingati sebagai Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas). Beliau menentang menentang kebijakan pendidikan pemerintah Hindia Belanda kala itu yang "tidak memerdekakan" bangsa Indonesia dari penindasan, kebodohan, dan kezaliman. Namun setelah 129 tahun berlalu, dunia pendidikan Indonesia dihadapkan pada ancaman yang semakin kompleks.

Tujuan pendidikan adalah membentuk generasi yang memiliki bekal moral, intelektual dan kapasitas untuk kepentingan dirinya, bangsa dan negara. Namun demikian, akhir-akhir ini untuk mewujudkan tujuan-tujuan mulia tersebut, dunia pendidikan menghadapi tantangan yang semakin tidak ringan. 

"Setidaknya ada tiga ancaman serius dan sangat mengkhawatirkan bagi anak didik, baik pelajar atau mahasiswa kita, yakni: ancaman narkoba, kekerasan pada institusi pendidikan dan krisis kebangsaan" ujar Dr. Juri Ardiantoro (Ketua Umum IKA UNJ) didampingi Dr. Suherman Saji (Sekjen) dalam press release Hardiknas 2 Mei 2018 di Jakarta.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun