Pada tulisan sebelumnya pernah dijelaskan tentang pentingnya masing-masing pasangan suami istri (pasutri) mengetahui dan menyadari pentingnya menyikapi hak dan kewajiban masing-masing secara adil dan bijaksana. Karena sesungguhnya sejatinya pasutri adalah ''satu". Masing-masing dapat menyikapi hak dan kewajiban secara adil jika menyadari kedudukan dan perannya.
KEMBALI KE ARTIKEL