Pelayanan kesehatan merupakan salah satu pokok utama dalam menjaga kualitas dan kesejahteraan masyarakat, terutama pada anak-anak yang akan menjadi generasi penerus. Imunisasi yang rutin pada anak, merupakan salah satu upaya untuk menjaga daya tahan tubuh anak/balita dan berpotensi menjadi dasar yang kuat dalam sistem kesehatan masyarakat yang memberikan dorongan akan masa depan yang lebih sehat dan produktif (N. W. E. S. Dewi et al., 2023).
KEMBALI KE ARTIKEL