Mohon tunggu...
KOMENTAR
Analisis

Pilkada oleh DPRD : Refleksi Demokrasi di Tingkat Lokal.

2 Januari 2025   16:45 Diperbarui: 2 Januari 2025   16:45 15 1
Demokrasi sebagai sistem pemerintahan menekankan partisipasi rakyat dalam menentukan arah dan kebijakan negara. Di Indonesia, semangat demokrasi ini telah diimplementasikan dalam berbagai aspek, termasuk dalam pemilihan kepala daerah. Namun, wacana tentang pemilihan kepala daerah oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) memunculkan diskusi hangat mengenai bagaimana demokrasi seharusnya diterapkan di tingkat lokal.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun