Upaya Tekan Angka Hipertensi melalui Penyuluhan Hidup Sehat, Bebas Hipertensi
8 November 2024 17:28Diperbarui: 9 November 2024 09:141940
Semarang --- Dalam upaya meningkatkan kesehatan masyarakat dan menurunkan angka hipertensi, Kelompok 2 "Simooheltion" Mahasiswa Sarjana Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kedokteran, UNNES mengadakan program kesehatan dengan tema "Hidup Sehat, Bebas Hipertensi" di RW 05 Ngemplak Simongan, Kota Semarang pata tanggal 2-3 November 2024. Program ini bertujuan untuk memberikan pemahaman tentang hipertensi, seperti apa itu hipertensi, gejala, faktor risiko, komplikasi penyakit, serta cara pencegahannya.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.