Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Membumikan Nilai Aswaja An Nahdliyah dengan Pengabdian di Pondok Pesantren Ismas Nurul Huda III

9 Maret 2022   11:42 Diperbarui: 9 Maret 2022   12:24 544 0
SUKODONO - Tim KKN UNISNU Jepara Kelompok 05 Desa Sukodono Tahunan Jepara melakukan rutinan kegiatan mengabdi di Ponsok Pesantren Ismas Nurul Huda III yang dilaksanakan mulai tanggal 04 Februari 2022. Pondok pesantren putra dan putri adalah pondok pesantren al-qur'an yang terletak di Desa Sukodono. Tim KKN ditugaskan terdiri dari laki-laki bertugas mengajar para santriwan Qiroatul kitab dan Bahasa Arab, sedangkan bagi perempuan mengajar santriwan dan santriwati pelajaran Bahasa Inggris.      

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun