Umumnya sebuah kegiatan kampanye politik selain diisi oleh beragam kegiatan yang dijalankan para kandidat atau parpol, baik itu orasi politik,
talkshow, rapat-rapat umum dengan pengerahan massa atau parade ada juga pemasangan atribut dalam rangka memperkenalkan para kandidat atau parpol tertentu kepada khalayak publik. Bahkan pemasangan atribut politik ini dirasa paling
jor-joran dilakukan oleh calon kandidat yang akan bertarung dalam sebuah kontestasi politik.Â
KEMBALI KE ARTIKEL