Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Antara Kyai Hasyim dan Gus Dur

19 Maret 2017   08:28 Diperbarui: 19 Maret 2017   08:58 345 3
Nalar manusia sejatinya memang tidak sanggup untuk memahami, apa dan bagaimana sebenarnya rencana dan skenario Tuhan terhadap umat manusia. Namun, terkadang Tuhan memperlihatkan “tanda-tandanya” yang bisa ditangkap oleh nalar manusia yang mau berfikir. Bagi setiap orang beriman dan mau berfikir, kematian mereka orang-orang soleh dan baik yang sedemikian teratur bisa saja menjadi pertanda bahwa alam ini semakin kehilangan keseimbangan dengan ketiadaan  manusia-manusia yang baik di muka bumi ini. Bahkan tanpa sadar-pun kita serasa sulit mendapatkan orang baik, namun sepertinya gampang sekali menemukan orang jahat. Orang soleh dan baik ibarat barang langka yang sukar ditemukan sehingga, mau tidak mau yang kita temui dan hadapi justru kebanyakan mereka yang “terlihat baik” walaupun dalam kenyataannya mereka justru lebih jahat dari apa yang kita duga.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun