Istilah “receh” yang konon katanya berasal dari bahasa Jawa justru sebenarnya memiliki konotasi positif, karena receh kependekan dari kalimat “
digered lan di ceh-ceh” atau berarti “dibawa-bawa sambil dibagi-bagikan kepada orang lain”. Dalam budaya Jawa, biasanya receh identik dengan uang pecahan yang bernilai kecil terkadang dipergunakan pada acara kematian seseorang.
KEMBALI KE ARTIKEL