Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Propaganda atau Strategi Politik?

24 Juni 2016   13:49 Diperbarui: 24 Juni 2016   13:55 636 2
Suatu hari ketika dalam sebuah acara buka puasa bersama, saya ditegur oleh seseorang yang memang aktivis politik dengan mengatakan, “Lo paham gak, sekarang ini KPK kelihatannya sudah ada yang mengendalikan, tidak netral lagi”. Entah apa yang dimaksud, mungkin yang saya tangkap karena banyak pemberitaan yang ramai belakangan menyoal beragam kasus korupsi yang semakin marak, tetapi masih seperti tebang-pilih hanya kasus-kasus tertentu yang diungkap tetapi kasus-kasus lain yang lebih besar seakan tidak terungkap atau dibiarkan tidak diungkap karena dianggap tidak ada unsur korupsi. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun