Perkawinan secara bahasa berarti bersatu dan saling berhubungan, yaitu bersatunya dua hal berlainan jenis dan saling berkaitan erat di antara keduanya.[Fathul Bari Ibnu Hajar Al Asqolani juz 9 hal 103]. Allah berfirman : "Dan segala sesuatu telah kami ciptakan berpasang - psangan agar kalian mengingat (kebesaran) Allah". [QS. Adza-Dzariyat : 49]
KEMBALI KE ARTIKEL