Mohon tunggu...
KOMENTAR
Metaverse

Metaverse dan Bahaya Rasio Instrumental

19 Januari 2025   19:57 Diperbarui: 21 Januari 2025   08:53 51 0
Meski tidak seheboh ketika baru diluncurkan beberapa tahun lalu, industri Metaverse terus berkembang. Data terbaru menunjukkan pasar Metaverse diproyeksikan akan mencapai $936,57 miliar pada 2030 (fxmweb.com). Sebagai informasi, Metaverse sendiri adalah produk dunia mayantara (cyberspace) yang menyediakan ruang virtual di mana manusia bisa masuk ke dalamnya alih-alih hanya melihat layar. Dalam Metaverse, orang-orang dapat bekerja, bertemu, bermain, dan lain sebagainya dengan menggunakan beraneka perangkat seperti headset realitas virtual, kacamata augmented reality, dan yang sejenis.  

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun