Mohon tunggu...
KOMENTAR
Worklife Pilihan

Alasan Bagian Pemasaran Paling Diminati

4 Agustus 2023   05:00 Diperbarui: 4 Agustus 2023   05:02 106 7

Bagi kita yang ingin bekerja di bidang perhotelan, banyak posisi yang diperlukan. Bisa bagian depan bisa sebagai bell / door boy, receprionist, customer service, concierge atau bagian pemasaran (sales representative). Juga ada bagian belakang, seperti chef, restoran, gardening, room service, laundry, keamanan, transportasi dan teknik.

Masing-masing punya peran berbeda, namun harus bekerja secara tim agar mendapatkan hasil makaimal. Tak peduli hotel kelas Melati atau kelas Bintang, tanpa kerjasama tim, hasilnya pasti akan mengecewakan pelanggan.

Ketika masih aktif di organisasi profesi, saya cukup intens berhubungan dengan hotel. Karena kami sering mengadakan rapat biasa, rapat kerja hingga Musyawarah Nasional.

Dari sekian banyak profesi di lingkungan hotel, terlihat bagian pemasaran yang paling menarik. Apa alasannya?

1. Selalu bergerak (mobile)

Bagian pemasaran tidak bekerja di kantor saja, tetapi banyak melakukan kunjungan ke calon client  atau client. Jadi profesi ini sangat mobile, membuat jadi energik. Tidak bosan di tempat, menunggu telepon saja.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun