Partai semi final Indonesia Open 2023 digelar hari ini. Sabtu 17 Juni 2023 bertempat di GBK, Senayan, Jakarta.
Hasil tuan rumah kurang optimal, karena dari 21 wakil hanya tinggal 2 wakil di semi final. Berapa wakil yang sanggup ke final?
Bila pelatih Indonesia beralasan bahwa pemain Indonesia kelelahan karena banyaknya event. Sebenarnya alasan ini kurang tepat, karena pemain negara lain juga kelelahan.
Yang berhasil maju ke babak final:
Tunggal putra Anthony Ginting menghadang tunggal putra China, Li Shi Feng 21_17,21-15.