Ngabuburit, sebuah istilah dalam bahasa Sunda, yang artinya kegiatan menjelang buka puasa di bulan Ramadhan. Dulu saat saya tinggal di Jawa Tengah, istilah ini belum terdengar, namun akhir-akhir ini sudah "go nasional" dan hampir semua orang Indonesia tahu arti istilah ini.
KEMBALI KE ARTIKEL