Dengan mengangkat potensi di Kapanewon Imogiri, tiga Siswi MTsN 3 Bantul, Risma Nisa Putri Prasetyo, Naila Lufti Chesnatia dan Yasmin Jahrotus Shita ditetapkan sebagai Juara Guide Reporter se Kabupaten Bantul dalam even Gema Simpati #2 SMAN 1 Imogiri.
KEMBALI KE ARTIKEL