Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Aku Mencoba Memelukmu..

28 Juni 2011   00:15 Diperbarui: 26 Juni 2015   04:07 137 0
Pertemuan yang pertama ini sungguh sangat indah kurasakan kau begitu hangat menyambutku tubuhmu harum memabukkan hingga melupakan lelah seminggu berendam dalam lumpur Porong: Aku mencoba memelukmu...

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun