Dengan heroik sekelompok pemuda yang dipimpin oleh Sukarni menculik 2 tokoh penting Sukarno-Hatta demi keinginan mereka agar kedua orang ini berani menyampaikan kemerdekaannya pasca menyerahnya Jepang pada Sekutu 15 Agustus 1945. Namun, itu adalah cerita 15 Agustus 1945 hingga 16 Agustus. Terjadinya peristiwa penculikan yang dikenal sebagai
Peristiwa Rengasdengklok pada tanggal
16 Agustus 1945, Soekarno dan Mohammad Hatta dinilai sebagai titik awal kemerdekaan yang kemudian akhirnya dikumandangkan pada 17 Agustus 1945.
KEMBALI KE ARTIKEL