Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pengaruh Pola Pikir (Growth Mindset) terhadap Perkembangan Akademik Seorang Anak

15 Oktober 2024   08:25 Diperbarui: 15 Oktober 2024   08:26 27 0
Pola pikir seseorang, terutama anak-anak, sangat mempengaruhi bagaimana mereka menghadapi tantangan dan pembelajaran. Salah satu konsep penting dalam psikologi pendidikan yang dikembangkan oleh Carol Dweck adalah ''growth mindset" atau pola pikir berkembang. Growth mindset berfokus pada keyakinan bahwa kemampuan intelektual dan keterampilan dapat dikembangkan melalui usaha, strategi yang tepat, dan dukungan dari lingkungan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun