Pekerja Migran Indonesia (PMI) memegang peranan penting dalam perekonomian nasional. Setiap tahun, remitan yang dikirimkan para PMI menjadi salah satu sumber devisa negara yang signifikan. Namun, di balik kontribusi besar tersebut, masih banyak tantangan yang dihadapi para PMI, mulai dari kurangnya informasi mengenai prosedur legal, hingga masalah pelindungan ketika mereka bekerja di luar negeri.
KEMBALI KE ARTIKEL