Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Memahami Ide Menteri Desa Tentang Desa Tematik, Membuka Potensi Lokal Desa Membangun Kemandirian

2 Januari 2025   06:17 Diperbarui: 2 Januari 2025   06:17 2215 6
Kementerian Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal berencana membentuk desa tematik untuk menyukseskan program ketahanan pangan yang dicanangkan Presiden Prabowo Subianto. Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal, Yandri Susanto, mencontohkan bahwa nantinya akan ada "desa padi" untuk desa yang memiliki sumber daya pertanian padi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun