Drama Korea yang bertajuk Nevertheless telah memasuki episode 8 yang tayang pada hari Sabtu,7 Agustus 2021. Pada episode ini Yu Na-bi mulai bingung akan lelaki yang ia sukai antara Do-Hyeok atau Jae-eon. Sebelum kita membahas preview di episode 9, kita review lagi bagian akhir drama ini di episode 8.
KEMBALI KE ARTIKEL