Harga rumah sekarang benar-benar gila mahalnya. Ada satu perumahan baru yang dibangun persis di depan komplek perumahan saya. Untuk bangunan dengan luas 70 meter per segi sekarang sudah dihargai Rp900 juta lebih. Mentok-mentoknya jadi Rp1 miliar. Padahal, beberapa perumahan yang dibangun di sekitarnya beberapa tahun lalu harganya masih Rp400 jutaan. Sedangkan di perumahan kami, ketika saya beli dulu harganya masih Rp200 jutaan.
KEMBALI KE ARTIKEL