Norma dan semua aturan harus diterapkan secara nyata dalam kehidupan sehari hari baik dalam lingkungan kehidupan keluarga,sekolah,dan masyarakat. Norma mengarahkan semua manusia untuk berperilaku sesuai dengan ketentuan yang ada guna mewujudkan kehidupan yang tertib aman dan tentram. Indonesia memiliki masyarakat yang majemuk karena ada berbagai macam suku,budaya,agama,dan golongan. Maka dari itu semakin majemuk suatu masyarakat maka akan rentan terhadap konflik dan perpecahan. Jika setiap orang mematuhi norma dan peraturan dengan tertib maka terciptalah suatu ketertiban dan keamanan.
KEMBALI KE ARTIKEL