Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola

Persebaya vs Arema: Singo Edan Harus Tunduk Sama Tim Tuan Rumah dengan Sekor Akhhir 3-2

8 Desember 2024   05:51 Diperbarui: 8 Desember 2024   08:04 74 0
Lanjutan Liga 1 di Jawa Timur mempertemukan Persebaya Surabaya dengan Arema FC.

Sekor akhir 3-2 untuk kemenangan Persebaya Surabaya.Disiarkan langsung oleh Indosiar pada hari Sabtu (7/12/2024) Arema Harus takluk ketika bertandang di Gelora Bungtomo Surabaya.

Keunggulan 2-0 terlebih dahulu di dapatkan oleh Persebaya.

Bajol Ijo-julikan dari Persebaya, berhasil mencetak gol melalui tendangan dari Flavio Silva pada menit ke-17'.

Gol kedua diluncurkan oleh Malik Risaldi dengan tendangn sangat keras setelah mendapatkan umpan dari rekannya.

Namun 1 menit sebelum babak pertama usai, Arema melakukan serangan cepat dari sayap kiri. yang membuat pertahanan Surabaya berantakan. Slavko Damjanic yang berniat untuk membuang bola keluar lapangan ternyata bola memantul masuk kegawangnya sendiri. Gol bunuh diri terjadi di menir 44'.

Sekor 2-1 bertahan sampai turun munum.

Dibabak kedua permainan semakin terbuka, jual beli serangan semakin gencar antar kedua tim.

Dimenit ke 80' petaka sempat menghampiri Persebaya ketika Bruno Moreira terkena kartu merah. Bermain dengan 10 pemain tentunya sangat menguatirkan bagi Surabaya

Kekuatiran itupun akhirnya terjadi pada menit ke 83', setelah Wiliam Moreira berhasil menyamakan kedudukan 2-2 melalui kotak finalti.

Namun gol kemenagan Surabaya berhasil di cetak oleh Flavio Silfa melaui kota finalti juga pada masa injury time.

Persebaya Surabaya memperpanjang torehan tidak pernah kalah dari Arema sejak 2019 lalu.

Dengan hasil ini Persebaya tetap memperkokoh posisinya dipuncak klasemen sementara Liga 1 dengan 30 poin.

Sedangkan kekalahan Arema mengharuskan berada di posisi ke 5 kalasemen dengan torehan 21 poin.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun