Ikigaiberasal dari kata yang berarti kehidupan dan yang berarti nilai, sehingga ikigai dapat diartikan sebagai alasan hidup. Filosofi ini memiliki keyakinan bahwa setiap individu harus memiliki alasan yang kuat untuk hidup dan merasa bahagia. Menurut reporter National Geographic, Dan Buettner, ikigai merupakan rahasia orang-orang yang tinggal di Okinawa supaya bisa hidup panjang umur dan tetap semangat menjalani kehidupan di umur mereka yang telah mencapai seratus tahun.
KEMBALI KE ARTIKEL