Tidak semua anak memiliki bakat menari, pun tidak semua yang bisa menguasai. Terkecuali bagi mereka yang betul-betul tekun dan bersungguh-sungguh dalam mengasah bakat dan hobinya. Apalagi dengan bergabung dengan sanggar yang khusus menemani pembelajaran mereka dalam bidang yang ingin dikuasai.
KEMBALI KE ARTIKEL