Akhlak, yaitu sifat yang dimiliki seseorang dan yang mencerminkan perilaku orang tersebut. Tentunya akhlak sangat penting bagi jiwa manusia karena, akhlak yang akan menentukan baik buruknya kehidupan di dunia dan akhirat. Ketika manusia memiliki akhlak yang baik tentu manusia itu akan dikelilingi orang-orang baik dalam artian hidupnya akan selalu bahagia, dan sebaliknya ketika manusia memiliki akhlak yang tidak baik maka akan dikelilingi orang-orang yang kurang baik pula dalam artian hidupnya itu kurang bahagia, Â maka dari itu hidup adalah cerminan diri kita.
KEMBALI KE ARTIKEL