Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

4 Fungsi Agama bagi Kehidupan Bermasyarakat

16 Mei 2020   12:29 Diperbarui: 16 Mei 2020   13:28 26695 22
Negara kita terdiri dari keanekaragaman suku, agama, budaya ras dan golongan. Keanekaragaman ini sebenarnya dilihat sebagai kekayaan dan bukan sebagai faktor penyebab munculnya aneka macam kekerasan seperti yang terjadi saat ini. Kalau dilihat secara lebih jauh bahwa salah satu penyebab munculnya konfklik-konflik itu adalah karena penganut agama melihat agamanya sendiri sebagai agama yang paling benar sementara agama lainnya tidak benar. Oleh karena itu, kita perlu memahami 4 fungsi agama bagi kehidupan bermasyarakat yang akan saya paparkan dalam artikel ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun