13 November 2024 09:00Diperbarui: 13 November 2024 09:40320
Di dunia akademik, beberapa platform digunakan untuk mengukur kualitas, reputasi, dan aksesibilitas karya ilmiah seperti jurnal, tesis, atau laporan penelitian. Di Indonesia, platform yang sering digunakan antara lain Sinta, ArjunaSinta, dan Google Scholar. Ketiganya memiliki tujuan yang berbeda namun mendukung publikasi dan pengukuran karya ilmiah.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.