Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Bangkit di saat Terpuruk

15 Juli 2013   05:13 Diperbarui: 24 Juni 2015   10:32 1019 2

Anak keledai selalu jatuh di lubang yang sama dua kali. Begitulah gambaran sikap dungu. Binatang ini tidak bisa mengambil pengalaman dari kejadian sebelumnya. Sementara orang bijak mengambil hikmah dari kejadian yang tidak mengenakkan. Peristiwa tersebut dijadikan sebagai guru kehidupan agar tidak terulang kembali.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun