Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Pembangunan di Kota

15 Agustus 2021   22:07 Diperbarui: 15 Agustus 2021   22:13 131 1
Keberadaan kota membawa perubahan yang signifikan terhadap kehidupan manusia di bumi. Tidak hanya soal dampak positifnya berupa pelayanan yang mudah, kecanggihan teknologi, dan fasilitas yang lengkap, tapi juga soal dampak negatifnya. Sebut saja kemacetan, populasi manusia yang kian waktu kian meningkat (urbanisasi), kesenjangan sosial-ekonomi antara si kaya dan si miskin, ketersediaan ruang hijau yang semakin minim, dan seabrek persoalan kota yang terus terbengkalai.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun