Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Big Data dan Moderasi Beragama: Deteksi, Analisis, dan Respon Ekstremisme di Ruang Digital

6 November 2024   14:30 Diperbarui: 6 November 2024   16:05 84 0
Berkaca dari realitas sosial beberapa tahun terakhir, adalah fakta yang tidak terbantahkan, bahwa moderasi beragama adalah pendekatan yang penting dan paling sukses dalam menjaga kerukunan antarumat beragama di masyarakat yang multikultural. Dalam konteks Indonesia, di mana terdapat keragaman agama dan budaya, moderasi beragama menjadi "mantra sakti"untuk mencegah konflik yang dapat muncul akibat perbedaan keyakinan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun