Virus Corona mendunia bak bintang film kontroversial. Kehadirannya diperbincangkan mulai dari Kepala Negara, Menteri, Pejabat Kesehatan, hingga rakyat awam biasa. Kecepatan penyebarannya melebihi virus-virus yang pernah ada di dunia ini. Badan Kesehatan Dunia (WHO) Â sudah meningkatkan status Covid-19 menjadi pandemic.Â